Wednesday, August 23, 2017

Jenis Dapur Dan Fungsinya

Jenis Dapur Dan Fungsinya
Lemari dapur yang bersih atau bisa juga di sebut sebagai pantry merupakan bagian dapur yang digunakan sebagai tempat menyajikan berbagai makanan maupun mengolah makanan namun tanpa adanya proses memotong, mencuci maupun memasak agar makan yg dimakan steril. Karena pada bagian dapur bersih tidak tersedia kompor untuk mengolah makanan. Yang tersedia biasanya hanyalah berupa sink untuk tempat mencuci tangan dan microwave atau oven saja untuk tempat menghangatkan makanan. 

Karena tidak digunakan sebagai tempat memasak atau mengolah makanan, biasanya bagian pantry atau lemari dapur yang bersih bisa digunakan sebagai tempat berkumpulnya keluarga untuk sarapan bersama-sama. Pada umumnya model lemari dapur jenis ini sama seperti lemari dapur kotor hanya saja fungsi yang membedakannya. Lemari dapur bersih pun juga bisa di buat untuk bagian atas dan bawah yang mana pada bagian atas digunakan sebagai tempat penyimpanan alat makan seperti sendok, piring, atau peralatan makan lainya.

Jika dapur anda yang memiliki ruangan cukup besar, anda bisa membagi antara dapur kotor dan dapur bersih. Namun, jika anda tidak memiliki cukup ruang maka anda bisa membuatnya secara menyatu. Jika anda yang ingin membuat lemari dapur secara terpisah maka anda perlu mempersiapkan budget yang lebih banyak, karena harga lemari dapur bersih sama seperti dapur kotor. Karena pembuatan lemari terpisah, itu sama saja anda membuat 2 buah lemari dapur namun dengan fungsi yang berbeda. 

Ketika anda memilih penempatan beda ruangan antara lemari dapur bersih dan lemari dapur kotor, anda bisa memilih atau membuat desain atau konsep yang berbeda. Misalnya untuk satu dapur bersih berkonsep klasik dan dapur kotor minimalis. Atau menggunakan konsep yang sama namun jenis finishing dan warna berbeda agar tampak lebih menarik sehingga ketika anda mengunjungi dapur anda tak perlu repot untuk bolak balik menyiapkan makanan karena dalam dapur tersebut sudah lengkap dalam proses pembuatan dan penyajian makananya. J

ika anda tertarik untuk membuat model lemari dapur tersebut anda bisa mengunjungi IKEA. Took furnitur terlengkap tersaebut menawarkan berbagai jenis lemari yang bisa anda sesuaikan dengan keinginan anda. Segera ciptakan dapur impian anda dengan berkunjung ke IKEA

No comments:

Post a Comment