Wednesday, November 7, 2018

Jurusan Broadcasting Untuk Prospek Kerja Menjadi Broadcaster

Jurusan Broadcasting
Jurusan Broadcasting
Anda bercita-cita ingin menjadi seorang penyiar atau public speaking? Kenapa harus bingung mencari sekolah yang membuka Jurusan Broadcasting, karena di IDS membuka kesempatan bagi para siswa dan siswi yang ingin menempuh pendidikan dengan kualitas terbaik, jurusan yang Anda inginkan seperti broadcasting bisa menjadi pilihan yang tepat untuk mengasah kemampuan di bidang broadcasting.

Jangan ragu untuk memilih jurusan ini, karena ada banyak hal-hal yang bisa dipelajari untuk jurusan ini seperti public speaking, MC dan protokoler, penyiaran dan lain sebagainya. Pada jurusan ini pula Anda akan dituntut untuk berani berbicara di depan publik apalagi berbicara di hadapan kamera dan ditonton banyak orang yang menyaksikannya.

Tentu semua ini butuh proses, awalnya Anda harus sekolah di International Design School yang merupakan salah satu sekolah unggulan terbaik di Jakarta yang memberikan pengalaman serta pembelajaran di bidang komunikasi visual. IDS ini merupakan sebuah lembaga pendidikan di bidang komunikasi visual seperti desain grafis, film, animasi, Jurusan Broadcasting, teknologi dan digital, digital marketing, UI/UX. International Design School menyediakan pendidikan bagi peserta didiknya yang ingin mempersiapkan diri untuk meningkatkan kompetensi khususnya di bidang komunikasi visual dan bekerja di industri kreatif. 

Menjadi seorang pembicara publik atau public speaking memang tidaklah mudah, Anda harus menguasai kosa kata, wawasan yang luas, bahasa, serta materi yang akan disampaikannya pun harus benar-benar di pahami, sehingga Anda mampu menyampaikan isi pesan dengan baik. International Design School adalah sekolah yang tepat untuk Anda mendapatkan wawasan yang luas seputar dunia broadcasting dan menjadi prospek kedepannya bekerja di industri kreatif, seperti pertelevisian, radio atau di media.

Ayo, segera daftarkan diri Anda untuk sekolah di International Design School sekarang juga, karena di IDS banyak pengetahuan dan pengalaman yang bisa Anda dapatkan. Karena Jurusan Broadcasting menjadi banyak pilihan bagi siswa dan siswi untuk memilih jurusan tersebut. Oleh karena itu, persiapkan diri Anda untuk mendaftar ke IDS sekarang juga selagi kesempatan masih terbuka.

No comments:

Post a Comment